Tiga Pemain Cedera, Persiraja Pincang Hadapi PSMS Medan

Tiga Pemain Cedera, Persiraja Pincang Hadapi PSMS Medan
Tim Persiraja saat selebrasi. Foto: dokumen JPNN

"Dillah tetap dibawa karena kondisinya terus kita pantau jelang kick off nanti," kata asisten pelatih Akhyar Ilyas saat dihubungi, Kamis (4/5).

Akhyar menuturkan bek tengah M Hidayat yang sedang menjalani hukuman kartu merah juga dibawa karena tim tidak kembali ke Banda Aceh usai pertandingan di Medan, tetapi lanjut ke Pekanbaru bertandang ke markas PSPS di pekan ke-4, 13 Mei mendatang.

"Tim butuh tenaga Hidayat mengisi sektor belakang, lawan PSPS dia bisa diturunkan lagi," ujarnya. (rad/rif)


Persiraja akan melakoni laga tandang ke stadion Teladan, Medan, markas PSMS Medan, Sabtu (6/4) sore.


Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News