Tiga Pembalap di Repsol Honda
Selasa, 09 November 2010 – 11:22 WIB
VALENCIA - Di sela tes di Valencia kemarin, Repsol Honda mengumumkan bahwa mereka bakal turun dengan tiga pembalap utama di MotoGP 2011. Itu karena kedatangan Stoner Selain mempertahankan komposisi lama, Dani Pedrosa dan Andrea Dovizioso, Repsol Honda kedatangan Stoner. Sekalipun Repsol Honda menurunkan tiga pembalap, komposisi pengendara motor Honda 2011 tetap enam pembalap. Itu karena tim satelit Interwetten Honda memilih absen tahun depan demi fokus ke Moto 2.
Komposisi tiga pembalap itu mengingat memori tim utama Honda pada pertengahan dekade 1990-an. Yakni saat pabrikan asal Jepang itu memiliki komposisi tangguh yang terdiri dari Mick Doohan, Alex Criville, dan Shinichi Itoh.
Baca Juga:
"Dengan komposisi tiga pembalap, kami percaya kami punya potensi meraih kemenangan di setiap balapan," kata Presiden HRC Tetsuo Suzuki di situs resmi Respol Honda.
Baca Juga:
VALENCIA - Di sela tes di Valencia kemarin, Repsol Honda mengumumkan bahwa mereka bakal turun dengan tiga pembalap utama di MotoGP 2011. Itu karena
BERITA TERKAIT
- Ancelotti Bicara Soal Kondisi Mbappe: Masa Buruknya akan Segera Berakhir
- Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
- Gagal Juara China Masters 2024, Jonatan Christie Merasa Ada yang Mengganjal
- Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
- Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!
- Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit