Tiga Perampok Ditangkap di Bandung
Selasa, 23 April 2013 – 02:54 WIB

Tiga Perampok Ditangkap di Bandung
SUBANG-Tiga perampok rumah Suherlan, pemilik toko bangunan TB Pajajaran, Desa Lebaksiuh, Kecamatan berhasil ditangkap jajarang kepolisian Polres Bandung, Senin (22/4). Mereka ditangkap di daerah Soreang, Bandung. Ditambahkan Darmono, dalam penangkapan tersebut para pelaku mengaku pernah merampok rumah Suherlan warga Lebaksiuh, Kecamatan Dawuan, Subang kepada kepolisian Soreang. "Pelaku mengatakan pernah mlakukan perampokan di Kabupaten Subang yang tak lain adalah kediaman Suherlan yang punya toko matrial,” tuturnya.
Perampok di Subang itu berhasil ditangkap karena melakukan perampokan di wilayah Bandung. Penangkapan pun berhasil berkat kerjasama antara Polres Subang dan Bandung. Para pelaku perampokan diketahui berinisial AR ( 40), AK (29) dan IM (21). AR diketahui warga Kutawaringin Bandung, sementara AK dan IM merupakan adik-kakak asal Cipeundeuy, Subang.
Baca Juga:
Kanit Reskrim Polres Subang AKP Darmono membenarkan ketiga pelaku perampokan tersebut tertangkap oleh pihak jajaran kepolisian Soreang Bandung. "Ketiganya ditangkap kepolisian Soreang Bandung. Pelaku itu adalah yang pernah merampok rumah Suherlan di Lebaksiuh,” ujarnya.
Baca Juga:
SUBANG-Tiga perampok rumah Suherlan, pemilik toko bangunan TB Pajajaran, Desa Lebaksiuh, Kecamatan berhasil ditangkap jajarang kepolisian Polres
BERITA TERKAIT
- Diduga Dianiaya, Pemuda Tewas di Tempat Rehabilitasi Semarang
- Komplotan Begal di Palembang Ditangkap, Satu Pelaku Tewas
- Polisi Tetapkan Pengusaha Bandung Hartono Soekwanto Jadi Tersangka
- Razia di Warung, Polisi Amankan Puluhan Minuman Keras
- Kasus Pembunuhan Subang: 2 Tersangka Hanya Wajib Lapor, Ini Alasan Polisi
- AKBP Fajar Ditangkap Propam Mabes Polri, Kasusnya Dobel