Kudeta Zimbabwe
Tiga Pilihan Presiden Mugabe: Penjara, Tetangga, atau Asia
Persoalannya, dia mungkin berteman baik dengan Zuma, tapi bagi warga Afsel kebanyakan, dia justru dianggap musuh.
”Mugabe pernah dengan arogan mengusir para pengasuh dan sopir-sopir Uber dari Afsel. Juga, para guru, pegawai keuangan, pramuniaga, petugas kebersihan, serta sekretaris dan sejumlah pebisnis asal Afsel.” Demikian ulasan Quartz Africa dalam artikel yang terbit Jumat (17/11).
Dalam wawancara dengan BBC, Tendai Biti, mantan menteri keuangan Zimbabwe, menyebut Singapura sebagai destinasi lain yang paling mungkin dituju Mugabe jika mengasingkan diri. Pasalnya, kondisi kesehatan presiden ke-2 Zimbabwe tersebut sudah tidak prima.
Beberapa waktu lalu dia menjalani perawatan medis di Singapura dan membaik. ”Singapura sudah jadi rumah keduanya,” papar dia. (AP/Reuters/BBC/theguardian/quartz/hep/c10/ttg)
Presiden Zimbabwe Robert Mugabe berpeluang masuk bui setelah resmi lengser nanti
Redaktur & Reporter : Adil
- Anak Mantan Presiden Mengamuk di Pesta, Satu Mobil Hancur
- Otak Kudeta Zimbabwe Tewas Dibunuh COVID-19
- Berkuasa 37 Tahun, Robert Mugabe Ternyata Masih Kalah Tajir dari Menhan Prabowo
- Mantan Diktator Zimbabwe Robert Mugabe Meninggal Dunia
- Pemilu Zimbabwe: Mugabe Minta Rakyat Tak Pilih Si Buaya
- Dikudeta, Mugabe Dapat Hadiah Mobil, Rumah dan Duit Miliaran