Tiga PTS Resmi Ditutup, 12 Masih Dibina
Rabu, 02 Maret 2016 – 00:05 WIB
“Meskipun kampus-kampus tersebut dalam status pembinaan, mereka masih tetap diperbolehkan menerima mahasiswa baru dan tentunya menyelenggarakan pendidikan. Mereka akan menjalani pembinaan selama enam bulan untuk memperbaiki masalahnya. Kopertis akan melihat perkembangan mereka. Kalau tidak sanggup untuk memperbaiki, kita juga akan usulkan agar ditutup,” tegas Dian Armanto. (ms/smg/pjs)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Character Building FK UNDIP Bangkitkan Semangat dan Karakter Generasi Emas
- Kemendikdasmen Percepat Penyaluran BOSP 2025 di 423.080 Sekolah, Sebegini Anggarannya
- Talent DNA Jadi Solusi Identifikasi Bakat Digital Anak
- Mendiktisaintek Sampaikan Program Prioritas 2025, Ada Pembangunan Sekolah Unggul
- Dirjen GTK Berharap Tidak Ada Kesalahpahaman soal Orprof Guru
- Inilah Urgensi Revisi UU Sisdiknas, Ada soal Ranking 60 dari 61 Negara