Tiga Tahun Buron, Zulkarnain Muin Dibekuk di Apartemen Kawasan Jakarta Barat
Selasa, 01 Desember 2020 – 20:34 WIB

Mantan Kepala Dinas (Kadis) PUPR Provinsi Bengkulu Zulkarnain Muin selaku buronan kasus korupsi saat ditangkap tim tabur kejasaan. Foto: Dok Puspenkum Kejagung
Lalu, pada tingkat banding, Pengadilan Tinggi (PT) Bengkulu menguatkan putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Bengkulu, tanggal 13 Oktober 2011. Baik terdakwa dan JPU mengajukan kasasi ke MA.
Majelis hakim tingkat kasasi yang diketuai Artidjo Alkostar pada12 April 2017, memperberat hukuman terhadap terdakwa Zulkarnain. Majelis hakim menjatuhkan vonis 6 tahun dan 6 bulan penjara dan denda Rp 200 juta subsidari 6 bulan penjara.
BACA JUGA: Lagi Asyik Selingkuh Tiba-Tiba Ada yang Ketuk Pintu Kamar Penginapan
Pada saat akan dieksekusi, terpidana itu telah kabur dan baru sekarang atau tiga tahun lamanya tertangkap setelah tim tabur Kejaksaan melakukan pengejaran. (cuy/jpnn)
Tim tabur Kejaksaan menangkap salah satu buronan kasus korupsi di Bengkulu. Buronan yang merupakan mantan Kadis PUPR Bengkulu itu dibekuk di sebuah apartemen di Jakarta Barat.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Kapan CPNS dan PPPK Terima SK? Pak Eko Beri Penjelasan Begini
- Ray Sebut Kabar Prabowo Jemput Aspri Lebih Mengagetkan ketimbang Dolar AS Naik Lagi
- Demi Jemput Asisten Pribadi, Prabowo Diam-Diam ke Bengkulu
- Rama Yani binti Ramli Dilaporkan Hilang di Kawasan Sungai Muar Mukomuko
- Achrawi Pastikan SK CPNS & PPPK Diterbitkan Seusai Idulfitri
- Demi Pemerataan Tenaga Pengajar, Pemprov Bengkulu Menyiapkan Skema Relokasi Guru PPPK