Tiga Teroris Solo Diterbangkan ke Jakarta
Kamis, 13 Mei 2010 – 11:06 WIB

Tiga Teroris Solo Diterbangkan ke Jakarta
JAKARTA- Tiga orang yang diduga teroris saat ini sedang diterbangkan ke Jakarta. Ketiga orang tersebut adalah Eko Purwanto alias Handzalah alias Thoriq alias Abid alias Luqman, Hamid Agus Wibowo alias Abdul Hamid dan seorang penjaga bengkel.
Saat ini ketiga orang teroris yang digerebek pagi tadi sekitar pukul 08.30 di Desa Baki Pandeyan, Kecamatan Baki, Sukoharjo, Jawa Tengah telah memasuki pesawat jenis Aerowisata.
Baca Juga:
Ketiga orang teroris tersebut mendapat pengawalan ketat dari tim densus 88. Tampak muka ditutup dan tangan diborgol.
Rencananya ketiga orang tersebut akan dibawa ke Mako Brimob Kelapa Dua, Depok untuk pemeriksaan lebih lanjut. (zul/RMOL)
JAKARTA- Tiga orang yang diduga teroris saat ini sedang diterbangkan ke Jakarta. Ketiga orang tersebut adalah Eko Purwanto alias Handzalah alias
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensesneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi