Tiga Wanita Penjual Bayi Via TikTok Ditangkap, Tuh Tampangnya

Menurut informasi itu, ada transaksi jual beli akan dilakukan di sebuah kafe di Jalan Ronggowarsito, Kelurahan Sukamaju, Kecamatan Sail, Pekanbaru.
“Setelah menerima informasi, Tim Opsnal Polsek Limapuluh, langsung melakukan penyelidikan ke lokasi tersebut,” kata Bery kepada JPNN.com Senin (20/1).
Di sana, ditemukan ketiga tersangka
sedang melakukan transaksi. Dalam penangkapan tersebut, seorang bayi perempuan berusia empat hari berhasil diselamatkan.
“Bayi tersebut ditemukan dalam kondisi memprihatinkan, mengalami sesak napas dan mata menguning, yang diduga akibat stunting atau kekurangan gizi,” ungkap Bery.
Saat ini, bayi tersebut mendapatkan perawatan intensif di RS Bhayangkara Polda Riau. (mcr36/jpnn)
Tiga wanita penjual bayi ditangkap di Pekanbaru, ternyata sudah banyak bayi yang terjual melalui aplikasi TikTok.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Rizki Ganda Marito
- Mark Zuckerberg Mengaku TikTok Sebagai Ancaman Serius Bagi Bisnis Meta
- Bikin Heboh, Tanaman Mirip Ganja Ditemukan di Pekanbaru, Begini Kata Polisi
- Polisi Rekomendasi Pencabutan STR Dokter Kandungan di Garut yang Lecehkan Pasien
- Ikhtiar Polisi Atasi Kemacetan Truk Peti Kemas di Pelabuhan Tanjung Priok
- Gegara Membawa Sabu-Sabu, Petani Ditangkap Polres Flores Timur
- DPR Desak Manajemen Pelabuhan Tanjung Priok Berkoordinasi Terkait Bongkat Muat dengan Polisi