Tiket Ludes Tanpa Sisa
Jumat, 17 Desember 2010 – 10:47 WIB
JAKARTA -- PSSI panen besar. Dari hasil penjualan tiket pertandingan leg pertama semifinal tadi malam (16/12), panpel meraup pendapatan sekitar Rp 6 miliar. Uang sebesar itu dikantongi setelah tiket yang disediakan panitia sebanyak 70.725 lembar terjual ludes. "Penjualan sudah mencapai angka di atas Rp 6 miliar," kata Edy Prasetyo, koordinator tiket Panitia Lokal (LOC), kepada wartawan kemarin. Sementara itu, pembicaraan mengenai bagi hasil pendapatan sampai tadi malam masih menemui jalan buntu. Dua kali pertemuan antara PSSI, Federasi Sepak Bola Filipina (PFF), dan AFF (Federasi Sepak Bola Asia Tenggara) tidak membuahkan hasil.
Tiket yang disediakan panpel dalam laga semifinal memang lebih banyak 10 ribu jika dibandingkan dengan saat laga penyisihan grup. Sebelumnya, dari tiga pertandingan babak penyisihan grup, panpel sudah mengantongi pendapatan Rp 8,2 miliar.
Baca Juga:
Pendapatan dari tiket di laga semifinal melonjak karena selain dicetak lebih banyak, harganya dinaikkan cukup signifikan di tiap kelasnya. Bahkan, ada kenaikan yang lebih dari 100 persen dari harga tiket babak penyisihan grup.
Baca Juga:
JAKARTA -- PSSI panen besar. Dari hasil penjualan tiket pertandingan leg pertama semifinal tadi malam (16/12), panpel meraup pendapatan sekitar Rp
BERITA TERKAIT
- Ancelotti Bicara Soal Kondisi Mbappe: Masa Buruknya akan Segera Berakhir
- Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
- Gagal Juara China Masters 2024, Jonatan Christie Merasa Ada yang Mengganjal
- Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
- Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!
- Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit