Tiket Pesawat Diborong Calo
Minggu, 21 Agustus 2011 – 10:16 WIB

Tiket Pesawat Diborong Calo
MEDAN- Menjelang puncak mudik Idul Fitri 1432 Hijriyah, tiket pesawat kelas bisnis dari Medan ke Jakarta dan Batam nyaris habis terjual. Sedangkan tiket pesawat untuk kelas ekonomi masih banyak tersisa, namun itupun telah ‘dikuasai’ para calo.
Pantauan wartawan Sumut Pos (grup JPNN) di Bandara Polonia, di beberapa outlet, untuk keberangkatan tanggal 29 Agustus 2011, tiket yang tersisa hanya untuk kelas ekonomi. Sedangkan tiket kelas bisnis, hanya tersisa 20 persen lagi karena sudah diborong jauh-jauh hari sebelumnya.
Baca Juga:
"Kalau tiket kelas ekonomi untuk keberangkatan tanggal 29 Agustus masih ada. Tapi kalau untuk kelas bisnis sudah banyak terjual. Mungkin mereka mau nyaman dan santai makanya beli tiket kelas bisnis," ujar Fs, seorang calo tiket di Bandara Polonia yang meminta namanya diinisialkan.
Untuk harga, Fs mengaku hanya mengambil keuntungan Rp100 ribu hingga Rp200 ribu per tiket. "Kalau harga resmi di outlet, untuk kelas ekonomi Rp640 ribu dan kami jual Rp850 ribu," katanya.
MEDAN- Menjelang puncak mudik Idul Fitri 1432 Hijriyah, tiket pesawat kelas bisnis dari Medan ke Jakarta dan Batam nyaris habis terjual. Sedangkan
BERITA TERKAIT
- PPPK Tahap 1 Bantul Baru Bisa Mulai Efektif Bekerja Juli 2025, Ini Penjelasan Triyanto
- Gempa Bumi 5,3 Magnitudo Guncang Waingapu NTT, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami
- Innalillahi, Anak Tewas Tersedot Saluran Pembuangan Kolam Renang
- Cegah Kasus Kesehatan Mental Lewat Platform Heroremaja Besutan Yayasan Plato
- Viral Warga Asal Sultra Mengaku Ditolak Dinsos Jatim, Ternyata
- Dukung Mudik Lebaran, Hutama Karya Kebut Proyek Tol Palembang-Betung