Tiko Aryawardhana Laporkan Mantan Istri Ke Polda Metro Jaya
Senin, 29 Juli 2024 – 20:06 WIB

Tiko Aryawardhana didampingi kuasa hukum seusai menjalani pemeriksaan di Polres Metro Jakarta Selatan. Foto: Romaida/jpnn.com
jpnn.com, JAKARTA - Suami Bunga Citra Lestari (BCL), Tiko Aryawardhana melaporkan mantan istrinya, AW, ke kepolisian.
Hal itu dikonfirmasi oleh kuasa hukum Tiko Aryawardhana, Irfan Aghasar.
"Iya benar," ujar Irfan Aghasar kepada awak media, Senin (29/7).
Dia menjelaskan alasan kliennya melaporkan AW lantaran diduga mengambil barang elektronik Tiko secara paksa.
Suami Bunga Citra Lestari (BCL), Tiko Aryawardhana melaporkan mantan istrinya, AW, ke kepolisian.
BERITA TERKAIT
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang hingga 40 Hari
- Alasan Polisi Perpanjang Penahanan Nikita Mirzani
- RUU KUHAP Bolehkan Lapor Polisi Via Medsos, Sahroni: Mudah dan Antipungli!
- Wanita di Depok Dirampok dan Diperkosa
- Jaringan Narkoba Lintas Provinsi Dibongkar Polisi, Sahroni Mengapresiasi
- Polisi Panggil Aktivis KontraS Seusai Mengeruduk Lokasi Pembahasan RUU TNI