Tiktokers Menangis Lihat Prabowo Diserang Anies dengan Isu Personal di Debat Pilpres

Puluhan warganet dari platform media TikTok kemudian memberikan semangat kepada Prabowo melalui video pendek yang rata-rata datang dari para perempuan.
Misalnya saja akun dengan nama Tasya, Yewla, Indriyani Noer Arief dan Yuka serta Tirta Siregar.
Akun Menteri BUMN Erick Thohir @Erick Thohir bahkan menulis i'm with you pak.
Kemudian mendapatkan tanggapan dari @dhani_saputra.
"Menurut saya, debat tadi malam tidak menunjukkan Pak Prabowo kalah tapi menunjukkan karakter asli 01&03. Suara saya bersama mu pak Prabowo," tulis akun @dhani_saputra.
Ada juga komentar dari Iyan Otaya.
"Saya hilangkan pemikiran saya untuk golput, dan saya siap dukung Pak Prabowo," tulisnya.
Pengamat politik dari UIN Syarif Hidayatullah Dedi Kurnia Syah pun mengurai sisi lain dari kontestasi debat.
Muncul FenomenaPrabowo, Tiktokers menangis lihat Prabowo diserang Anies dengan Isu personal di Debat Pilpres, simak kata pengamat
- Menteri PKP Maruarar Sirait Segera Selesaikan Polemik Meikarta
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- Matahari Kembar
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg