Tilang Pengendara, Polisi Dipukuli Pria Berambut Cepak
Minggu, 15 Juli 2012 – 10:11 WIB
"Kau tidak tahu siapa saya. Jangan ikut campur kau," ucap pria berbadan tegap dan rambut cepak itu kepada Brigadir Dani yang ditirukan Renta.
Akibat peristiwa itu, ratusan pengendara sempat memadati lokasi dan mengakibatkan kemacetan yang cukup panjang. Sampai saat ini, penyebab pemukulan ini belum diketahui pasti. Namun, berdasarkan keterangan warga sekitar, aksi itu terjadi setelah seorang perempuan kena tilang.
Informasi dihimpun, kejadian bermula saat seorang perempuan pengendara sepeda motor matik diberhentikan dan ditilang personel Sat Lantas Polresta Medan yang berjaga di persimpangan itu. Tak jelas siapa yang menghubungi, kemudian dua pria berambut cepak mendatangi tenda tempat para polisi itu berteduh.
"Mereka datang dari Jalan Letjend Suprapto mengendarai sepeda motorYamaha Scorpio hitam BK 5440 AAQ. Mereka mengenakan baju kaus dan celana jeans pendek," sambung Renta.
MEDAN- Dua oknum personel Sat Lantas Polresta Medan, Bripka J Lumban dan Brigadir Dani babak belur dihajar dua orang pria tidak dikenal berambut
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Pihak Sekolah & Tetangga Korban Penembakan Bripka R: Kaget Korban Disebut Kreak
- Polisi Gelar Prarekonstruksi Penembakan Siswa SMKN 4 Semarang, Kok Tidak di Depan Paramount Village?
- Tegas, Bea Cukai Tindak Puluhan Ribu Ekor Benih Bening Lobster di Lampung Selatan
- Bripka R Penembak Siswa SMKN 4 Semarang Disebut Pakai Narkoba, Kombes Irwan Bilang Begini
- Gudang Miras Ilegal Diduga Milik Petinggi Partai Digerebek, Polres Tangsel: Proses Hukum Terus Berjalan
- Polri Tukar Buron Judol Handoyo Salman dengan DPO Filipina