Tilap Rp 245 Miliar dari 8.700 Nasabah
Rabu, 07 Januari 2009 – 01:39 WIB
Zulfiyan menambahkan, Sarijaya saat ini sedang dalam proses mencari investor baru untuk menggantikan pemilik lama, Herman Ramli, dalam waktu dua minggu ini.
Kanit III Direktorat II/Ekonomi Khusus Bareskrim Kombespol Pambudi Pamungkas mengatakan bahwa proses atas Herman Ramli terus dikembangkan. ”Dia menggunakan saham nasabah untuk diperdagangkan tanpa izin nasabah. Dia sudah dipanggil Bapepam, tapi tidak ada respons hingga akhirnya dia kami jemput,” katanya tadi malam. (iw/naz/el)
JAKARTA – Citra pasar modal di tanah air kembali ternoda oleh aksi tidak terpuji pengelola perusahaan sekuritas. Setelah otoritas bursa menindak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Aher: Apa yang Sudah Diproduksi Pindad Selama Ini tak Kalah dengan Produk Negara Lain
- Diikuti 12.300 Pelari, Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar
- WPC dan GPA Serukan kepada Pemerintah untuk Turut Mengakhiri Polusi Plastik
- Pemenang Kompetisi MTQ Internasional Raih Hadiah Uang Rp125 juta
- Potensi Besar Kentang Garut Binaan UPLAND untuk Dukung Swasembada Pangan
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani