Tim Forensik Polri Ekshumasi Jasad Uwoh Abdullah Korban Ledakan Tabung Gas CNG di Sukabumi
Kamis, 30 November 2023 – 21:39 WIB
Ali mengatakan ekshumasi ini juga untuk memberikan keadilan kepada para korban dan keluarganya, selain tujuan utamanya untuk pemenuhan alat bukti atau sebagian alat bukti secara forensik.
"Hasil dari ekshumasi dan autopsi, kami masih menunggu dari Tim Forensik Polri yang nantinya akan mempermudah kami dalam mengungkap penyebab meledaknya tabung CNG saat sedang diangkut oleh truk," tambahnya.
Ali menambahkan pemeriksaan terhadap saksi-saksi terus dilakukan penyidik, mulai dari sopir truk, warga sekitar lokasi kejadian, keluarga korban meninggal dan selamat, hingga pihak perusahaan pemasok CNG.(antara/jpnn)
Tim Forensik Polri melakukan ekshumasi terhadap jasad Uwoh Abdullah, warga Kecamatan Parakansalak, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Banjir dan Longsor Sukabumi: 10 Warga Meninggal Dunia, Eros dan Oji Masih Dicari
- Innalillahi, Bripka Miftahu Rochman Gugur Saat Evakuasi Korban Bencana di Sukabumi
- Banjir dan Longsor di Sukabumi, 2 Warga Meninggal, 10 Jembatan Putus
- Jasad Warga Sukabumi Terseret Banjir Ditemukan di Aliran Sungai Cimandiri
- Bencana Sukabumi, 2 Orang Meninggal Tertimbun Longsor
- Hujan Deras Semalaman, Kabupaten Sukabumi Dikepung Bencana