Tim Garuda Gondol Tiket Babak Ketiga
Menang Tipis 4-3
Kamis, 28 Juli 2011 – 21:14 WIB

Timnas Garuda. Foto: Dok.JPNN
Umpan-umpannya begitu matang dan memudahkan rekan setimnya mencetak gol. Akselerasi Boaz dalam mengobok-obok pertahanan Turkmenistan juga tak bisa disangsikan. Hingga para pemain Merah-Putih berhasil berdiri dengan kepala tegak memberikan tepuktangan tanda terima kasih atas dukungan penonton. Pada menit-menit akhir, terlihat ketegangan menghantui para suporter dari atas tribun.
Baca Juga:
Sebab, jika saja Turkmenistan bisa menambah satu gol otomatis Indonesia akan tersingkir karena kalah produktivitas mencetak gol di kandang lawan. Beruntung Dewi Fortuna masih berpihak pada tim kesayangan seluruh masyarakat Indonesia itu.
Perjuangan masih panjang bagi Indonesia mengukir sejarah lolos ke piala dunia. Masih banyak pertandingan dan lawan-lawan berat yang akan dihadapi. Kendati demikian, kemenangan ini bisa dianggap sebagai hadiah buat kepengurusan baru PSSI di bawah Ketua Umum Djohar Arifin. Diharapkan di bawah kepengurusan baru ini prestasi tim nasional semakin gemilang di kancah internasional. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Akhirnya Tim Nasional Indonesia lolos ke babak ketiga pra kualifikasi Piala Dunia Brazil 2014. Lewat pertandingan yang menegangkan di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya