Tim GTPN Siap Lahap Etape Terberat Gowes Nusantara
Selasa, 04 Juli 2017 – 14:31 WIB
"Kami akan lewati Tarutung, Padang Sidempuan, Nopan, Pasaman, Payakumbuh, Bukit Tinggi, kemudian masuk Daerah Tujuan Wisata Alam Danau Singkarak, Danau Di atas-Danau, kemudian finis di kota Padang," terangnya.
Tim GTPN 2017 sejauh ini telah melahap lebih dari 20 persen jarak keseluruhan yang nantinya akan berakhir di Magelang, Jawa Tengah dalam perayaan hari olahraga nasional.
Sejak dilepas oleh Menpora Imam Nahrawi, pada Mei lalu di Sabang, sudah 1168 Km diselesaikan dari total 5145 Km yang harus dilalui untuk sampai ke Magelang.(dkk/jpnn)
Tim Gowes Touring Pesona Nusantara (GTPN) 2017 Kemenpora melanjutkan perjuangannya dari Sabang, Aceh untuk bisa mencapai Magelang, Jawa Tengah, sebelum
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Indonesia Siap Jadi Penyelenggara FIBA 3x3 Challengger and Woman Series World Tour 2025
- Sembilan Inorga Ramaikan Jakarta Sport Festival 2024
- Kemenpora Pastikan Pembangunan Kepemudaan Selaras dengan Asta Cita Prabowo-Gibran
- HSP 2024, Menpora Dito Sebut Kemenpora Siap Sebagai Orkestrator Implementasi Perpres No 43 Tahun 2022
- Presiden Prabowo Titip Pesan Lewat Menko PMK saat Peringatan Hari Sumpah Pemuda di TMII
- Kemenpora Berikan Penghargaan di Malam Puncak Hari Sumpah Pemuda ke-96, Ini Daftarnya