Tim Jatanras Surabaya Buru Jambret yang Tewaskan Edi Sutrisno
Senin, 11 Oktober 2021 – 23:54 WIB

Lokasi kejadian penjambretan di Jalan Kupang Jaya. Foto: Dok. Pribadi Ali
"Suruh buat laporan biar jelas. Jadi, semua harus sesuai fakta," ucap dia.
Menurut dia, titik terjadinya penjambretan itu kerap disambangi anggotanya patroli.
Namun, saat terjadinya aksi kejahatan jalanan, petugas sudah bergeser. (mcr12/jpnn)
Pelaku penjambretan di Jalan Kupang Jaya, Surabaya sudah teridentifikasi. Polisi sedang memburunya
Redaktur : Adil
Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Ayah & Anak Meninggal Akibat Kebakaran di Kedung Rukem Surabaya
- Komplotan Perampok Terbongkar Setelah Satu Pelaku Ingat Orang Tua Sakit
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon
- Viral Es Krim Mengandung Alkohol di Surabaya, Aparat Bertindak!
- Gegara Video Influencer, Stan Es Krim di Surabaya Barat Disegel Satpol PP