Tim Jihandak Brimob Polda Jabar Mengamankan Mortir yang Ditemukan Petani
Rabu, 14 Desember 2022 – 20:22 WIB

Sebuah mortir yang ditemukan di areal persawahan di Kecamatan Rajapolah, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat. ANTARA/HO-Polres Tasikmalaya Kota
Selanjutnya, hal itu dilaporkan ke polisi.
"Kami mendapatkan laporan warga dan bersama piket siaga Polres Tasikmalaya serta Unit Inafis mendatangi TKP," ungkapnya.
Iwan menambahkan jajarannya sudah melakukan olah tempat kejadian perkara, termasuk memeriksa sejumlah saksi untuk mendalami penemuan mortir itu.
Selanjutnya, mortir itu dibawa oleh Tim Jihandak Brimob Polda Jabar untuk diamankan dan dilakukan pemeriksaan lebih lanjut terkait jenis dan asal usul benda tersebut.
AKP Iwan Sujarwo mengimbau masyarakat untuk segera melaporkan apabila ada kejadian serupa untuk menghindari sesuatu yang tidak diinginkan. (antara/jpnn)
Tim Jihandak Satuan Brimob Polda Jabar mengamankan satu mortir yang ditemukan petani di area persawahan di Tasikmalaya.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Gegara Membawa Sabu-Sabu, Petani Ditangkap Polres Flores Timur
- Mentan: Pengamat Rugikan Negara Rp5 Miliar Bukan Sosok Asing, Guru Besar
- Polda Jabar: Tes Psikologi Dokter Priguna Tak Akan Meringankan Hukuman
- Polisi Buka Posko Pengaduan Terkait Pelecehan Dokter Kandungan di Garut
- Irjen Pol Rudi Setiawan Jadi Kapolda Jabar, Begini Rekam Jejak Jenderal Bintang 2 Itu
- Polda Jabar Dalami 2 Laporan Baru soal Dokter Cabul Priguna Anugerah