Tim KPK Masih Berada di Medan
Kamis, 06 Juni 2013 – 01:36 WIB

Tim KPK Masih Berada di Medan
Selain itu dalam kasus ini juga diketahui KPK telah memeriksa 10 saksi. Di antaranya dua anggota DPRD Mandina, masing-masing Ali Mutiara Rangkuti dan Muhammad Zein. Kemudian dua ajudan Bupati Madina, Irsal Fariadi dan Sahrul Harahap.
Nama lain, Kepala Bidang Anggaran Kabupaten Madina, Ahmad Rifai, Sekretaris Daerah (Sekda) Madina, Daud Batubara, Direktur Rumah sakit Umum Daerah (RSUD) Panyabungan, Dr Bidasari Siregar dan staf khusus pembangunan infrastruktur Kabupaten Madina, Raja Sahlan Nasution. (gir/jpnn)
JAKARTA – Hingga Rabu (5/6) tim penyidik dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diketahui masih berada di Medan, Sumatera Utara. Selain melakukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang