Tim Papan Tengah La Liga Ini Datangkan Striker AC Milan
Senin, 17 Agustus 2015 – 16:34 WIB

Simone Verdi. Foto: canalemilan.it
jpnn.com - SPANYOL - Tim papan tengah liga Spanyol, Eibar melakukan pembelian keduanya dalam dua hari dengan mendatangkan penyerang AC Milan Simone Verdi.
Pemain yang didatangkan dengan status pinjam itu menghabiskan musim lalu bersama Empoli. Ia mencetak satu gol dalam 26 penampilannya dan akan diperkenalkan hari Senin ini bersama anggota baru klub Adreian Gonzalez.
Verdi merupakan lulusan dari akademi Milan namun ia tidak dapat menembus tim utama dan menghabiskan waktunya di Torini, dan Juve Stabia.
Baca Juga:
Eibar mendapat keuntungan mendatangkan Verdi karena ia tak hanya bermain sebagai penyerang, namun bisa bermain di posisi sayap.(ray/jpnn)
SPANYOL - Tim papan tengah liga Spanyol, Eibar melakukan pembelian keduanya dalam dua hari dengan mendatangkan penyerang AC Milan Simone Verdi. Pemain
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- AC Milan Mempertimbangkan Memecat Sergio Conceicao
- Barcelona vs Atletico, Lamine Yamal Belum Pasti Dimainkan
- Kabar Buruk Menghampiri Jorge Martin Menjelang MotoGP Thailand 2025
- Melihat Peluang Megawati Hangestri Pertiwi Bermain di Proliga 2025 atau Terbang ke Prancis
- Pekan ke-24 Tuntas, Ini Klasemen Sementara Liga 1
- Barito Putera Kalahkan Bali United 3-1