Tim Persija Diliburkan, Shahar Ginanjar Jaga Kebugaran Fisik dengan Olahraga Kardiovaskular
Kamis, 19 Maret 2020 – 13:57 WIB
Persija Jakarta meliburkan para pemainnya selama sepekan sejak Minggu (15/3) demi mengantisipasi penyebaran COVID-19.
Pelatih Persija Sergio Farias menginstruksikan Riko Simanjuntak dan kawan-kawan untuk berlatih di tempat tinggal masing-masing dan menjaga pola makan.
BACA JUGA: Manajer Persik Kediri Beny Kurniawan Mendadak Mengundurkan Diri
“Para pemain harus menjaga kesehatan dan berolahraga untuk menjaga daya tahan tubuh,” kata Farias.(antara/jpnn)
Kiper tim Persija Jakarta Shahar Ginanjar menjaga kebugaran tubuh dengan menjalani olahraga kardiovaskular selama libur latihan.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Bali United Kembali ke Jalur Kemenangan, Persija jadi Korban
- Persija Jakarta Vs Borneo FC Berakhir Sangat Dramatis
- 2 Pemain Paling Berbahagia atas Kemenangan Persija di Padang
- Live Streaming Semen Padang Vs Persija: Macan Pengin Pulang dengan Senyuman
- Ditantang Ketum Jakmania, Ridwan Kamil Pamer Pakai Jersi Persija
- Maxuel Pengin Pecah Telor di Laga Persija Vs Madura United