Tim SAR Temukan 1 Korban Banjir di Pesisir Selatan
Selasa, 12 Maret 2024 – 19:07 WIB
Kemudian, bencana hidrometeorologi juga akibat saluran drainase yang kurang berfungsi dengan baik sehingga terjadi penyumbatan di beberapa titik. Selain itu, pembangunan infrastruktur dan permukiman warga yang tidak memperhatikan tata ruang wilayah.
Dari hasil pendataan di lapangan, pemerintah menemukan beberapa titik di kawasan longsor terjadi penggundulan hutan dan deforestasi. Bangunan penahan dinding sungai rusak dan sejumlah faktor lainnya. (antara/jpnn)
Tim SAR menemukan satu korban banjir di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumbar. Tim SAR masih terus melakukan pencarian terhadap 5 korban yang belum ditemukan.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- 3 Hari Tenggelam, Agus Suwito Ditemukan dalam Keadaan Meninggal Dunia
- 2 Petugas Pilkada 2024 di Kabupaten Sukabumi Meninggal Dunia
- Anak Aniaya Ayah Kandung di Ponorogo, Korban Tewas
- Hilang Saat Melaut, 2 Nelayan di Gorontalo Utara Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Kebakaran di Simpang Matraman, Satu Orang Meninggal
- Detik-Detik Warga Bogor Utara Meninggal Seusai Belanja di Minimarket