Tim-Tim Formula 1 Terimpit Waktu Jelang Musim 2009
Persiapan Terancam Pas-pasan
Senin, 02 Februari 2009 – 08:30 WIB

Foto : AP
Pat Symonds, petinggi teknis Renault, menyebut pihaknya masih bisa menemukan solusi sebelum musim balap dimulai. "Kami bisa lebih baik, membuat mobil lebih mudah dikendarai. Saya pikir, dua sesi uji coba terakhir akan menjadi indikator terbaik," ucapnya.
Uji coba lanjutan itu dijadwalkan berlangsung dalam seminggu ke depan di Jerez, Spanyol. Sejumlah tim akan turun bersama. Debut Red Bull yang baru juga dijadwalkan berlangsung di sana.
Hanya, dari Jerez kita tetap belum akan bisa melihat perbandingan kekuatan secara utuh. Sebab, BMW-Sauber memutuskan meninggalkan Eropa, mencari cuaca cerah di luar daratan tersebut.
Mereka tidak sendirian. Bersama Ferrari dan Toyota, BMW-Sauber akan menjalani latihan di Bahrain mulai 10 Februari nanti.
Musim Formula 1 2009 dimulai tidak sampai dua bulan lagi. Tim-tim peserta pun harus bekerja keras mempersiapkan diri. Selain terimpit waktu, mereka
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah