Tim UI Perkenalkan Inovasi Pertanian Perkotaan Berbasis Energi Hijau
Senin, 04 November 2024 – 10:09 WIB
Selain untuk memenuhi kebutuhan pangan lokal, program ini juga sejalan dengan upaya pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs) di bidang ketahanan pangan dan energi terbarukan.
Baca Juga:
Ke depannya, tim UI berencana untuk terus mendampingi warga, dengan harapan konsep pertanian perkotaan ini dapat menciptakan komunitas yang mandiri secara pangan dan menjadi model inspiratif bagi wilayah perkotaan lainnya di Indonesia. (esy/jpnn)
Tim Universitias Indonesia (UI) memperkenalkan inovasi pertanian perkotaan berbasis energi hijau.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Mengapa Saat Hujan Gerimis Perasaan Seseorang jadi Melankolis? Begini Penjelasan Psikolog
- Buntut Penangguhan Gelar Doktor Bahlil, Deolipa Minta 2 Dekan UI Mundur dari Jabatannya
- Ini Kata Bahlil soal Gelar Doktornya di SKSG UI
- Universitas Indonesia Tangguhkan Gelar Doktor Bahlil Lahadalia
- Jadi Dosen Tamu di UI, Ketua Bawaslu Ungkap Persoalan Penyelesaian Masalah Hukum Pemilu
- Bangun Konektivitas, Calon Ketum ILUNI FHUI Nonton Musik dan Nobar Alumni