Tim Z, Relawan Lansia Perawat Kebun Raya Buronga
"Dan sepertinya kami telah melakukan kemitraan yang baik," tambahnya.
Kelompok relawan lansia ini sangat bersemangat mengenai kebun raya, dan menghabiskan waktu berjam-jam melakukan perencanaan, membangun dan merawat kreasi mereka.
Namun dengan tim yang semua anggotanya adalah pensiunan, Bob mengatakan mereka selalu berusaha merekrut relawan yang berusia lebih muda untuk membantu mereka.
"Kami selalu membutuhkan orang dan kita butuh relawan yang muda, karena kita semua berusia hampir 80 tahunan," katanya.
Sementara mengenai masa depan mereka sendiri di Team Z, Bob mengaku dia berencana untuk tetap menjadi relawan hingga beberapa tahun mendatang.
"Saya berharap bisa terus menjadi relawan, kegiatan ini merupakan satu-satunya hal yang membuat saya merasa bersemangat,"
Menjadi lansia kerap disebut sebagai orang terakhir dalam antrian, namun sekelompok lansia menjadi relawan yang berjasa dibalik keindahan Kebun Raya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata