Timbunan Tisu Basah di Saluran Pembuangan Tasmania Habiskan Miliaran

Timbunan Tisu Basah di Saluran Pembuangan Tasmania Habiskan Miliaran
Timbunan Tisu Basah di Saluran Pembuangan Tasmania Habiskan Miliaran

Alarming results from these jars after 18 months. You will think twice before flushing another wipe #cantflushthishttps://t.co/mKy0X11V3s pic.twitter.com/j0Y3fOgx2R— TasWater (@Tas_Water) June 8, 2017

TWITTER: Bahaya Tisu Basah

Komisi Persaingan dan Konsumen Australia (ACCC) mengambil tindakan hukum terhadap perusahaan yang mengklaim bahwa tisu basah larut seperti kertas toilet biasa.

Tuntutan di Pengadilan Federal Australia diajukan terhadap Pental, yang membuat merek ‘White King’ untuk produk pembersih kamar mandi, dan terhadap Kimberly-Clark Australia, yang memproduksi tisu kebersihan di bawah merek Kleenex.

ACCC menginginkan penalty terhadap keduanya, dan perintah untuk menghentikan pemasaran produk dengan klaim tersebut (tisu basah larut seperti kertas toilet biasa).

Timbunan Tisu Basah di Saluran Pembuangan Tasmania Habiskan Miliaran
Sampah padat ini dibersihkan oleh Dinas Perairan Yarra Valley di Victoria, tahun lalu.

Supplied: Hunter Water

Simak berita ini dalam bahasa Inggris di sini.

Diterbitkan: 15:55 WIB 09/06/2017 oleh Nurina Savitri.

Lihat Artikelnya di Australia Plus

Otoritas perairan Tasmania, TasWater, telah mengajukan permohonan untuk menghentikan biaya yang disebabkan oleh limbah padat di saluran pembuangan. Mereka meminta warga untuk berpegang pada prinsip "4 P" (pee, poo, puke, paper), yaitu

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News