Timnas Balap Sepeda Kejar Catatan Pembalap Dunia
Jumat, 08 Maret 2013 – 19:48 WIB
JAKARTA - Target mempertahankan gelar juara umum membuat PB ISSI bergerak cepat mempersiapkan para atletnya. Mereka ingin para atlet memiliki catatan waktu yang bagus. “Kami ingin anak-anak terus meningkat catatan waktunya. Kalau sekarang hanya 46-47 km per jam, tentu harus ditingkatkan agar bisa mendekati catatan dunia,” terang Wahyudi di KONI Pusat Jumat (8/3).
Pelatih kepala Timnas Wahyudi Hidayat mengatakan, pihaknya sudah memiliki kalkulasi untuk anak asuhnya. Tak tanggung-tanggung, jajaran pelatih menargetkan agar Timnas memiliki catatan waktu yang menyamai rekor dunia.
Saat ini, catatan waktu para pembalap hanya ada di kisaran 46-47 km per jam. Padahal, menurut Wahyudi, catatan pembalap dunia ada di kisaran 50 km per jam. Perbedaan yang cukup banyak tersebut memang terasa sulit digapai. Meski begitu, Wahyudi optimistis anak asuhnya bisa menipiskan perbedaan.
Baca Juga:
JAKARTA - Target mempertahankan gelar juara umum membuat PB ISSI bergerak cepat mempersiapkan para atletnya. Mereka ingin para atlet memiliki catatan
BERITA TERKAIT
- Pernah Bersama di Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo Mendoakan Amorim Sukses di MU
- Hasil Sprint MotoGP Barcelona: Target Pecco Bagnaia Tercapai
- Live Streaming Sprint MotoGP Barcelona: Cek Starting Grid, Rencana Pecco Berhasil
- Hasil Kualifikasi MotoGP Barcelona: Simak Pengakuan Marquez
- Live Streaming Kualifikasi MotoGP Barcelona: Ada yang Tak Percaya Kata Marquez
- Target Kakang Rudianto Bersama Timnas Indonesia di Piala AFF 2024