Timnas Basket jadikan Prastawa Senjata Rahasia
Senin, 24 Juni 2013 – 13:57 WIB

Timnas Basket jadikan Prastawa Senjata Rahasia
JAKARTA - Beban berat untuk mendapatkan prestasi terbaik di SEA Games 2013 membuat jajaran pelatih Timnas basket menyiapkan banyak strategi. Salah satunya ialah menyimpan kekuatan menjelang multieven olahraga dua tahunan tersebut. “Pelatih Timnas memang tak memperbolehkan kami meminjam Prastawa. Karena dia memang sengaja disimpan agar kemampuannya tidak diketahui lawan. Ini memang menjadi strategi Timnas,” terang pelatih Aspac, Rastafari Horongbala.
Hal itulah yang membuat Tjetjep Firmansyah selaku head coach Timnas tak memperbolehkan Andakara Prastawa Dhyaksa membela Dell Aspac Jakarta di SEABA akhir pekan kemarin. Prastawa sengaja disimpan agar kemampuannya tak diketahui negara lain yang akan menjadi pesaing di SEA Games mendatang.
Baca Juga:
Padahal, Prastawa sebenarnya adalah pemain Aspac. Jika tak dilarang Timnas, tentu dia akan berjibaku bersama rekan-rekan setimnya di even yang dilangsungkan di GOR Samudra, Medan tersebut.
Baca Juga:
JAKARTA - Beban berat untuk mendapatkan prestasi terbaik di SEA Games 2013 membuat jajaran pelatih Timnas basket menyiapkan banyak strategi. Salah
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025