Timnas Basket Putri Rebut Tempat Ketiga FIBA Women's Asia Cup, Perbasi Angkat Topi
Senin, 15 November 2021 – 08:46 WIB

Timnas bola basket putri Indonesia seusai merebut tempat ketiga di ajang FIBA Women's Asia Cup 2021 Divisi B. Foto: FIBA
"Kami akan bicarakan langkah ke depan, termasuk kemungkinan menggulirkan kompetisi bagi bola basket putri. Tentu dengan tantangan-tantangan yang ada di depan mata. Salah satunya jadwal kegiatan internasional di 2022," jelas Danny.
Pada ajang ini, Lebanon sukses promosi ke Divisi A setelah mengalahkan Yordania dengan skor 80-40.(mcr16/jpnn)
Perbasi memberikan apresiasi kepada Timnas basket putri Indonesia seusai meraih tempat ketiga di ajang FIBA Women's Asia Cup 2021 Divisi B
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Perbasi Jakarta Gelar Liga Basket Putri, 10 Tim Asal Ibu Kota Berpartisipasi
- Pelita Jaya Berusaha Tembus Babak Utama BCL Asia 2025
- SM dan Pacific Berjaya, Begini Klasemen Sementara IBL 2025
- Bank Mandiri & Perbasi Bersinergi Percepat Lahirnya Bintang Basket Indonesia
- Timnas Basket Putri Indonesia Harus Berbenah Menjelang FIBA Women’s Asia Cup 2025
- Perbasi Gelar Kejurnas Antarklub KU-16 dan KU-18, Ini Jadwalnya