Timnas Gagal ke Final Piala AFF 2022, Shin Tae Yong Minta Maaf
Selasa, 10 Januari 2023 – 07:01 WIB

Pesepak bola Timnas Indonesia Fachruddin Aryanto (kanan) bereaksi usai gagal membobol gawang Timnas Vietnam dalam pertandingan leg 2 babak semi final Piala AFF 2022 di Stadion Nasional My Dinh, Hanoi, Vietnam, Senin (9/1/2023). ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/tom. (ANTARA FOTO/ADITYA PRADANA PUTRA)
Seluruh gol diborong penyerang Nguyen Tien Linh. Indonesia pun tidak bisa memenuhi target PSSI untuk menjadi juara Piala AFF 2022.
Adapun Vietnam akan menghadapi laga final melawan pemenang dari semifinal lainnya yang mempertemukan Malaysia dan Thailand.
Pertandingan leg kedua semifinal Thailand versus Malaysia digelar pada Selasa (10/1) di Stadion Thammasat, Rangsit, Thailand. Pada leg pertama di Kuala Lumpur, Malaysia, Thailand tunduk 0-1 kepada tuan rumah. (antara/jpnn)
Shin Tae Yong meminta maaf seusai gagal membawa Timnas Indonesia lolos ke final Piala AFF 2022.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara
- Timnas Indonesia Dipastikan Hadapi Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes
- Link Streaming Timnas Indonesia Vs Afganistan: Pemain Pelapis Giliran Unjuk Gigi