Timnas Indonesia Dilarang Lengah, 2 Bintang Filipina Masuk Daftar Top Skor Piala AFF 2022

Dua pemain Filipina, bahkan masuk daftar top skor sementara Piala AFF 2022, yakni Kenshiro Daniels dan Sebastian Rasmussen.
Kenshiro saat ini berada di posisi teratas top skor Piala AFF 2022 dengan tiga gol, sedangkan Rasmussen di belakangnya dengan dua gol.
Hal ini yang wajib menjadi perhatian lebih Timnas Indonesia, terlebih Skuad Garuda harus kehilangan salah satu bek andalannya, yakni Jordi Amat yang harus menjalani hukuman akumulasi kartu kuning.
Untuk bisa lolos ke semifinal Piala AFF 2022, Indonesia setidaknya wajib mengamankan hasil imbang dari Filipina.
Dengan begitu, Asnawi Mangkualam cum suis paling tidak sudah mengamankan posisi runner up Grup A, tak peduli apa pun hasil dari Thailand vs Kamboja.(mcr15/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Timnas Indonesia dilarang lengah. 2 bintang Filipina masuk daftar top skor Piala AFF 2022.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
- 30 Daftar Pemain Timnas Indonesia Resmi Dirilis, Erick Thohir Mania Optimistis Menang Lawan Australia dan Bahrain
- PSSI Umumkan Komposisi Pelatih Timnas Indonesia, Kental Aroma Belanda
- Septian Bagaskara Bicara Persaingan Lini Depan Timnas Indonesia
- Patrick Kluivert: Masa-masa yang Menyenangkan di Depan Mata
- Timnas Indonesia Terus Menambah Pemain Naturalisasi, Begini Reaksi Pelatih Bahrain
- Kapan Australia Umumkan Skuad untuk Menghadapi Timnas Indonesia?