Timnas Indonesia Kalah Terlalu Banyak, Kluivert: Kami Tak Pernah Menundukkan Kepala

Tim Garuda hanya mencetak satu gol hiburan dari Ole Romeny pada babak kedua.
Timnas Indonesia akan kembali memainkan pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan menghadapi Bahrain pada 25 Maret 2025.
Menghadapi Bahrain, Kluivert pun berjanji akan segera mempersiapkan timnya dengan sebaik-baiknya.
“Kami perlu bekerja keras dalam lima hari dan berusaha mendapatkan hasil yang bagus saat melawan Bahrain. Namun pertama-tama, kami harus menganalisa pertandingan ini,” ucap Kluivert.
“Namun lagi-lagi, mentalitas, etos kerja para pemain, saya sangat senang dengan hal itu. Dan jika Anda dapat melihat gol seperti ini dengan kesalahan-kesalahan personel, Anda perlu bekerja keras, dan itu normal,” ujarnya. (sam/antara/jpnn)
Berikut ini pernyataan Patrick Kluivert setelah Timnas Indonesia kalah telak saat melawan tuan rumah Australia.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
- Ultras Garuda: Bukan Waktunya Menghujat, Kami Setia Mendukung Timnas
- Kabar Australia: Gaji AU$ 100.000 Belum Tentu Cukup untuk Sewa Rumah
- Pesan Jay Idzes Menjelang Timnas Indonsia vs Bahrain
- Kualifikasi Piala Dunia 2026: Syarat Timnas Indonesia Perpanjang Napas
- Timnas Indonesia Kalah Telak, Prabowo: Ini Tim Baru, Pelatih Baru
- Minta Dukungan Suporter, Pemain Timnas Indonesia Yakin Lulus ke Piala Dunia