Timnas Indonesia Masuk 16 Besar Piala Asia 2023, Menpora Dito Ariotedjo Angkat Topi
Jumat, 26 Januari 2024 – 18:05 WIB

Menpora RI Dito Ariotedjo memberikan apresiasi tinggi atas keberhasilan Timnas Indonesia melaju ke 16 besar Piala Asia 2023. Foto: herry/kemenpora.go.id
Meski demikian, Pemerintah pastinya akan memberikan apresiasi kepada para pelaku olahraga yang berhasil mencapai target.
“Ya pasti kita tetap konsisten dan fokus mendukung secara program dan anggaran untuk transformasi sepak bola,” tegas Menpora Dito.(kemenpora/mcr15/jpnn)
Menpora RI Dito Ariotedjo memberikan apresiasi tinggi atas keberhasilan Timnas Indonesia melaju ke 16 besar Piala Asia 2023.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara
- Timnas Indonesia Dipastikan Hadapi Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes