Timnas Indonesia U-19 Kalah 1-3 dari Yeungnam University
jpnn.com, JAKARTA - Timnas Indonesia U-19 kalah 1-3 dari Yeungnam University dalam uji coba di Riverside Soccer Field, Daegu, Korsel pada Rabu (13/4).
Skor ini lebih kecil dari kekalahan pertama kontra Yeungnam, 1-5.
Laga sparring ini berlangsung dalam tiga babak dengan waktu 30 menit di setiap babaknya.
Dominasi tim yang seumur dengan pemain-pemain Indonesia tersebut begitu terlihat.
Terbukti, pada babak pertama, skor ditutup dengan 0-2. Skuad Garuda Nusantara tertinggal dari Yeungnam.
Setelah turun minum, permainan Indonesia membaik. Shin Tae Yong menyiapkan kontrastrategi yang bagus, sehingga permainan Yeungnam bisa diantisipasi.
Setelah bertarung sengit, skor pada babak kedua ini tak berubah. Tak ada gol tercipta, sehingga skor 0-2 bertahan.
Pada babak ketiga, Indonesia sempat mencetak gol via Subhan Fajri.
Timnas Indonesia U-19 kalah 1-3 dari Yeungnam University dalam uji coba di Riverside Soccer Field, Daegu, Korsel pada Rabu (13/4).
- Dipecat PSSI Jadi Pelatih, Shin Tae-yong Muncul di Film Ghost Soccer: Bola Mati
- Tak Ada Shin Tae Yong, Siapa Pelatih Timnas Indonesia di SEA Games 2025?
- Kena Doxing, Bung Towel Lapor Polda Metro Jaya
- Dipecat PSSI, Shin Tae Yong: Saya Pulang dengan Senyuman
- Patrick Kluivert Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Marc Klok Singgung Keinginan Comeback
- Berbeda dengan Shin Tae Yong, Patrick Kluivert Punya Janji Ini