Timnas Panggil Lagi Boaz
Coret Lima Pemain Seleksi Tahap Pertama
Jumat, 24 September 2010 – 06:43 WIB

Timnas Panggil Lagi Boaz
Sebelumnya, BTN juga sempat menggagas uji coba dengan Pantai Gading. Namun, mereka ternyata tidak bisa datang karena jadwal yang mepet dengan kualifikasi Piala Afrika. Nah, sebagai gantinya adalah Honduras.
"Untuk mendatangkan Uruguay, match fee yang kami siapkan sekitar Rp 3,5 miliar. Sedangkan Honduras lebih kecil lagi," ungkap Iman. Timnas diproyeksikan melakoni lima kali laga uji coba, sebelum terjun di ajang Piala AFF pada Desember nanti. (ali/ca/ito/jpnn)
JAKARTA - Pemusatan latihan tahap pertama timnas senior telah berakhir. Hasilnya, lima pemain harus dicoret. Mereka adalah Habel Satya (Persiwa Wamena),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Skenario Persib Bandung Kunci Gelar Liga 1 Lebih Cepat
- Klasemen Sementara Liga 1: Persib Makin Mentereng, Bali United Tertahan
- Sebelum Mundur dari Kursi Pelatih, Teco Punya Pesan kepada Suporter Bali United
- Kalimat Teco yang Mengundurkan Diri setelah Bali United Kalah dari Persib
- Evaluasi Bojan Hodak Seusai Persib Mengiris Tipis Bali United, Ini Jadi Sorotan!
- Persib Menang dari Bali United, tetapi Bojan Hodak Kurang Puas