Timnas Tak Akan Kena Imbas
Siapkan TC Jangka Panjang, Aji-Widodo Kandidat Pelatih
Rabu, 21 Maret 2012 – 05:05 WIB

Timnas U-17. Foto: Hendra Eka/Jawa Pos
Selain membicarakan masalah pelatih, lanjut Limbong, pihaknya juga akan mempersiapkan mekanisme pemanggilan pemain yang sedang tergabung dalam klub. Nantinya, klub diperkirakan mendapat kompensasi atau pilihan mekanisme lainnya untuk pemainnya tabg tergabung dalam TC jangka panjang.
Di sisi lain, Widodo yang sebelumnya telah ditegaskan bakal melatih timnas U-22 pun mengaku masih belum mendapatkan pemberitahuan resmi. Dia hanya mengabarkan dalam waktu dekat ada rapat bersama tim pelatih timnas, manajer, dan pengurus PSSI.
"Saya tahunya 22 Maret ada rapat, rencananya di Surabaya. Itu melibatkan semua tim kepelatihan yang ada di timnas," ucap pelatih yang dipercaya menangani timnas U-21 tersebut.
Dia memperkirakan, penunjukan pelatih untuk timnas yang akan melakoni TC jangka panjang akan diputuskan dalam rapat itu. Sebab, pelatih tim jangka panjang ini secara otomatis juga akan menjadi pelatih di SEA Games 2013 mendatang.
JAKARTA - PSSI berharap Kisruh yang saat ini melanda persepakbolaan nasional tak memengaruhi persiapan tim nasional. Induk sepak bola tertinggi tanah
BERITA TERKAIT
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025