Timnas Taklukkan Tim PON Jatim
Sempat Tertinggal di Tiga Kuarter Awal
Selasa, 07 Agustus 2012 – 08:52 WIB

Timnas Taklukkan Tim PON Jatim
SURABAYA - Timnas Muda Indonesia yang akan tampil di turnamen FIBA Asia U-18 yang berlangsung di Ulan Bator, Mongolia mendapat injeksi motivasi. Kepercayaan diri mereka tumbuh setelah tadi malam memetik kemenangan 70-67 di laga uji coba pertamanya melawan tim basket putra PON Jatim. Timnas Muda pun perlahan mulai mengejar ketertinggalan, puncaknya tembakan tiga angka dari Yericho Christpor membuat Timnas Muda berbalik leading 53-50. Keunggulan tersebut bisa dipertahankan oleh Timnas Muda hingga akhirnya menang dengan skor 70-67.
Menilik skor, kemenangan yang diraih Timnas Muda memang tak mudah. Bahkan Timnas muda sempat tertinggal dalam tiga kuarter awal. Tim PON Jatim yang dimotori oleh Arif Hidayat dan Dicky Satria sukses mengacaukan defense Timnas Muda.
Baca Juga:
Permainan impresif Arif dan Rio sempat membawa Tim PON Jatim leading 44-39 atas Timnas Muda. Nah, kebangkitan Timnas Muda baru terjadi di kuarter terakhir. Mesin poin Timnas yang mengandalkan Jan Misael Panagan dan Kristianto Halim mulai memanas. Apalagi Arif Hidayat harus fouled out di awal kuarter keempat.
Baca Juga:
SURABAYA - Timnas Muda Indonesia yang akan tampil di turnamen FIBA Asia U-18 yang berlangsung di Ulan Bator, Mongolia mendapat injeksi motivasi.
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah