Timnas U-17 Belum Padu
Jumat, 20 Januari 2012 – 07:34 WIB

Timnas U-17 Belum Padu
JAKARTA-Timnas U-17 meraih hasil positif dalam laga uji coba pertamanya di lapangan C, Senayan, Jakarta, kemarin (19/1). Tim Garuda Cilik berhasil memukul tim gabungan U-19 dan U-20 Universitas Negeri Jakarta (UNJ) dengan skor 4-2. "Ini memang uji coba pertama, mereka terlihat masih belum padu. Maklum mereka baru berkumpul selama sekitar seminggu," ucapnya.
Gol timnas diciptakan oleh Indra Kelana Nasution pada menit ke-52, Gilang Roza pada menit 64 dan 69, dan Evan Dimas menit ke-86. Sementara, dua gol tim UNJ dihasilkan oleh Ari Senjar pada menit ke 19 dan Benediktus pada menit ke-81.
Baca Juga:
Hasil ini bagi pelatih timnas U-17 Indra Syafri memang tidak terlalu penting. Baginya, dari pertandingan yang tersaji terlihat betul bagaimana Indra Kelana dkk. masih memiliki kekurangan terutama dari sisi komunikasi dan kerja sama tim.
Baca Juga:
JAKARTA-Timnas U-17 meraih hasil positif dalam laga uji coba pertamanya di lapangan C, Senayan, Jakarta, kemarin (19/1). Tim Garuda Cilik berhasil
BERITA TERKAIT
- MSIG Jadi Title Partner Pertama Kompetisi Sepak Bola Wanita AFF
- Bekasi Dilanda Banjir, Bagaimana Nasib Laga Persija vs PSIS?
- Federal Oil Beri Apresiasi Tinggi Untuk Alex Marquez dan Fermin Aldeguere
- Alasan Ginting tak Berangkat ke All England 2025
- Kondisi Pemain Persib Menjelang Jumpa Persik, Bojan Hodak Ungkap Fakta Ini
- MotoGP Thailand 2025, Pecco Bagnaia Kesal Diasapi Duo Marquez