Timnas U-17 Indonesia vs Palestina, Mampukah Garuda Asia Cetak Banyak Gol?

"Kami harus lebih baik lagi di pertahanan. Kesalahan tidak boleh berulang karena Palestina harus diwaspadai," tutur Pelatih Timnas U-17 Indonesia Bima Sakti.
Sejauh ini, Indonesia memang menjadi tim yang tersubur dan belum tersentuh kekalahan.
Namun, dua pertandingan yang dijalani sebelumnya, membuat fisik pemain terkuras karena penggawa Indonesia harus tampil habis-habisan.
Menghadapi Palestina, Indonesia yang tampil dengan beban pasti berbeda dengan lawan yang tanpa beban.
Oleh karena itu, kewaspadaan dan perasaan memandang remeh lawan harus dibuang jauh-jauh.
Dengan skuad yang makin padu, Timnas U-17 Indonesia diprediksi bisa mengalahkan Palestina.
Akan tetapi, kerja keras dan konsentrasi tinggi harus dijaga sehingga pintu lolos ke putaran final yang terbuka lebar tetap terjaga. (dkk/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Timnas U-17 Indonesia vs Palestina bisa menjadi laga penentuan lolos Garuda Asia ke putaran final Piala Asia U-17 2023.
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Muhammad Amjad
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara
- Timnas Indonesia Dipastikan Hadapi Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes
- Link Streaming Timnas Indonesia Vs Afganistan: Pemain Pelapis Giliran Unjuk Gigi