Timnas U-19 Indonesia Hajar Filipina 5-1, Rabbani Tasnim Cetak Hattrick

Indonesia kembali mengancam pada menit ke-8. Umpan lambung dari Subhan Fajri disundul oleh Edgard Amping, tetapi masih melebar tandukannya.
Menit ke-12, Indonesia melanjutkan tekanan dengan melepaskan umpan setelah diberi sepakan bebas.
Bola disundul Kadek Arel, tetapi masih mudah ditangkap kiper Filipina.
Menit ke-14, Stadion Patriot bergemuruh. Berawal dari pergerakan Subhan Fajri yang mengecoh bek dilanggar oleh pemain Filipina di dalam kotak penalti.
Wasit kemudian menunjuk titik putih. Rabbani Tasnim yang jadi algojo mencetak gol via titik putih pada menit ke-15.
Keunggulan itu membuat Timnas U-19 Indonesia tak menurunkan tempo meski sudah unggul.
Serangan tetap dilakukan untuk menambah keungulan. Upaya itu membuahkan hasil pada menit ke-27.
Berawal dari pergerakan Rabbani Tasnim yang menerima bola dari belakang, dia kemudian mengontrolnya dan melihat Alfriyanto Nico bergerak.
Timnas U-19 Indonesia menang 5-1 lawan Filipina dalam laga Grup A Piala AFF U-19 2022. Rabbani Tasnim Bikin Hattrick
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara
- Detik-Detik Penangkapan Kapal Ikan Filipina di Talaud
- Timnas Indonesia Dipastikan Hadapi Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17