Timnas U-20 Indonesia Kalah, Doni Tri Pamungkas Singgung Laga Hiburan
Senin, 17 Februari 2025 – 07:50 WIB

Pelatih Timnas U-20 Indonesia Indra Sjafri. Foto: PSSI
Menghadapi laga hiburan melawan Yaman, pemain Persija Jakarta itu berjanji tetap tampil maksimal demi meraih poin penuh.
"Untuk pertandingan terakhir melawan Yaman, kami akan berjuang maksimal dan berharap meraih kemenangan," ujar Doni Tri. (antara/jpnn)
Silakan disimak janji Doni Tri Pamungkas, seusai Timnas U-20 Indonesia kalah dan gagal masuk 8 besar Piala Asia U-20 2025.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
BERITA TERKAIT
- Piala Asia U-20: Kegagalan Indra Sjafri Bikin BTN Kecewa, Singgung Soal Keberuntungan
- Kegagalan Timnas U-20 Indonesia dan Perlunya Perbaikan Kompetisi Usia Muda
- Eks Asisten Pelatih STY Komentari Kegagalan Timnas U-20 Indonesia Asuhan Indra Sjafri
- Indra Sjafri Minta Maaf Gagal Bawa Timnas U-20 Indonesia ke Piala Dunia, tetapi
- Ironi Indra Sjafri: Bertaji di ASEAN, tetapi Tak Bertaring di Asia
- Timnas U-20 Indonesia vs Yaman: Garuda Muda Rebut Poin Perdana