Timnas U-23 Belum Maksimal
Takluk 0-1 dari Singapura
Minggu, 14 Juli 2013 – 08:20 WIB

Timnas U-23 Belum Maksimal
Namun, hingga peluit akhir berbunyi Merah Putih tetap tak mampu mencetak gol. Skor berakhir 1-0 untuk kemenangan Singapura. Rahmad mengakui timnya belum kompak. Mereka tak berdaya saat ditekan hingga melakukan kesalahan yang tidak perlu. ’’Kami melakukan kesalahan tidak perlu di babak pertama. Kami lemah dalam memanfaatkan peluang,’’ kata Rahmad tadi malam (13/7).
Baca Juga:
Kemenangan tersebut mengukuhkan dominasi tim U-23 Singapura. Sebelumnya di Stadion Manahan, Solo, Indonesia ditahan imbang 1-1. Timnas U-23 ini merupakan timnas proyeksi SEA Games. Rahmad menggelar uji coba dua kali untuk menyeleksi pemain yang layak mengenakan jersey Garuda. Mereka akan kembali menjalani seleksi sebelum akhirnya Rahmad mengumumkan skuad utama. (aga)
SINGAPURA – Publik sepakbola tanah air masih harus bersabar dulu dengan performa timnas U-23 yang belum maksimal. Dalam uji coba dengan Singapura
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025