Timnas U-23 Dibekuk Maroko
Minggu, 29 September 2013 – 22:33 WIB

Timnas U-23 Dibekuk Maroko
Indonesia akhirnya tertinggal di menit 82. Sebuah pergerakan dari El Katri Walid di kotak penalti Indonesia diakhiri dengan tendangan keras yang kembali merobek jala gawang Indonesia. 2-1, Maroko memimpin.
Baca Juga:
Upaya Andik untuk menyamakan kedudukan melalui tendangan bebas hampir membuahkan hasil. Namun tendangannya kembali membentur mistar gawang. Hingga akhir pertandingan, Timnas Indonesia U-23 kalah dengan skor 1-2. (abu/jpnn)
PALEMBANG -- Timnas Indonesia U-23 gagal mempersembahkan medali emas Islamic Solidarity Games (ISG) setelah di babak final dikalahkan Maroko U-20
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah