Timses Jokowi: Isu SARA Tidak Jantan
Minggu, 29 Juli 2012 – 01:26 WIB

Timses Jokowi: Isu SARA Tidak Jantan
JAKARTA - Penggunaan dalil agama untuk menjatuhkan pasangan calon peserta pilkada DKI 2012 marak dilakukan di bulan Ramadan. Mulai dari selebaran sampai ceramah agama digunakan untuk mempengaruhi warga Jakarta. Denny juga mengingatkan isu SARA akan berpengaruh buruk pada generasi muda. Pasalnya generasi muda masih emosional dan mudah tersulut oleh isu-isu SARA.
Hal ini membuat gerah pihak pasangan calon Joko Widodo-Basuki T Purnama. Pihak pemenang Pilkada DKI putaran pertama tersebut menilai penggunaan dalil agama dalam persaingan adalah sesuatu yang tidak jantan.
Baca Juga:
"Perbuatan yang mencerminkan negative campaign dan black campaign, seperti mempermainkan isu SARA adalah perbuatan yang tidak gentle atau jantan," ujar anggota tim kampanye Jokowi-Basuki, Denny Iskandar dalam keterangan persnya di Jakarta, Sabtu (28/7).
Baca Juga:
JAKARTA - Penggunaan dalil agama untuk menjatuhkan pasangan calon peserta pilkada DKI 2012 marak dilakukan di bulan Ramadan. Mulai dari selebaran
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang