Timteng Bergejolak, SBY Ingatkan Dunia
Kirim Surat Resmi Minta PBB Bersikap
Kamis, 05 Januari 2012 – 17:43 WIB
‘’Sekarang saja dirasakan ada benturan militer, minyak bumi sudah terdongkrak naik. Padahal suplai dan demand tidak ada perubahan. Kalau (konflik) ini terus berlanjut, maka akan merugikan dunia,’’ tegasnya.
Baca Juga:
Khawatir dengan konflik yang berlanjut-lanjut di Timteng, SBY mengaku telah mengirimkan surat resmi ke Sekjen PBB. Dalam surat tersebut, Indonesia meminta PBB mengambil langkah-langkah serius untuk mencegah terganggunya kelancaran minyak bumi dari Timteng.
‘’Ini semata-mata untuk perekonomian dunia, termasuk negara berkembang. Indonesia sendiri akan terus berupaya meningkatkan produksi (minyak bumi) nya’’ ujar SBY.(afz/jpnn)
JAKARTA--Memanasnya situasi politik luar negeri dan militer di negara-negara Timur Tengah (Timteng) dan Afrika Utara, diwaspadai Indonesia. Presiden
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Program Upland Kementan Diharapkan Bisa Perkuat Ketahanan Pangan
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Pertamina Eco RunFest Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Palestina, Sebegini Nominalnya
- Pak Gubernur Ini Menjadi Salah Satu yang Diamankan KPK, Kasusnya Diduga Pungutan Pilkada
- Warga Diimbau Waspada, Gunung Lewotobi Kembali Erupsi
- Ketum Ajak Alumni Pesantren Persis Gaungkan Kolaborasi dan Silaturahmi