Timwas Century Agendakan Panggil BPK
Rabu, 16 November 2011 – 13:35 WIB

Timwas Century Agendakan Panggil BPK
JAKARTA--Tim Pengawas Century DPR RI mengagendakan memanggil Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK), pekan depan. Pemanggilan itu untuk meminta penjelasan BPK mengenai audit forensik yang dilakukan terhadap kasus century. Taufik menambahkan, hasil audit sangat penting untuk mengetahui kondisi terkini century. "Semua kita harap segera tuntas," ungkapnya.(boy/jpnn)
"Harapan kita agar audit forensik yang dilakukan mendapat kejelasan yang terang benderang bagi publik. Ini harapan timwas dan publik," kata Wakil Ketua DPR RI Taufik Kurniawan, kepada pers, Rabu (16/11), di Jakarta.
Baca Juga:
Sekjen PAN, itu menegaskan, hasil audit forensi BPK terhadap Century sangat dinantikan. Menurutnya hasil audit itu nantinya akan ditindaklanjuti oleh tim kecil sebelum dilaporkan ke Badan Musyawarah dan Rapat Paripurna DPR RI.
Baca Juga:
JAKARTA--Tim Pengawas Century DPR RI mengagendakan memanggil Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK), pekan depan. Pemanggilan itu untuk meminta penjelasan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Buntut Korupsi Pertamax, Pakar Desak Prabowo Nonaktifkan Erick Thohir
- Mudik Gratis BUMN Kembali Digelar Sebagai Wujud Kepedulian Terhadap Masyarakat
- Puluhan PMI Jateng Dipulangkan, Banyak yang Sakit & Tak Betah Beban Kerja Tinggi
- Guru Beserdik Degdegan Tidak Dapat TPG Tahun Ini, Dapodik Belum Final
- Temui LPDP Kemenkeu, Mentrans Iftitah Sulaiman Bahas Beasiswa Transmigrasi Patriot
- Waka MPR Dorong Pelestarian Bahasa Daerah Demi Mempertahankan Identitas Bangsa