Tindak Kriminal Didominasi Penipuan di Dunia Online
Sabtu, 22 Juni 2013 – 03:42 WIB

Tindak Kriminal Didominasi Penipuan di Dunia Online
"Hampir di seluruh kota-kota besar, tindak kriminalitas didominasi penipuan, penggelapan dan pencurian. Ini studi kasus yang menarik, karena modus ini setiap tahunnya beragam," kata Didik.
Baca Juga:
Untuk semester pertama 2013, Satreskrim Polres Bogor Kota mencatat ada 109 kasus penipuan. Modusnya pun beragam. Yakni, mengiming-imingi hadiah via online atau seluler, dengan syarat harus mengirim sejumlah uang untuk menebus pajak hadiah.
Modus lainnya, yaitu berdagang barang melalui online. "Nah, untuk penjualan barang-barang online saat ini sedang marak. Kami imbau kepada warga untuk tidak terpancing. Ada barang ada uang. Jangan sampai uang masuk barang tidak ada," tandasnya.(yus)
BOGOR - Pelaku tindak kriminalitas di Kota Bogor sepertinya makin kratif. Pasalnya, tidak hanya pencurian kendaraan bermotor (curanmor), pencurian
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya