Tindak Tegas Tangki Siluman!
Kamis, 01 Desember 2011 – 19:24 WIB
Pria yang akrab disapa Midji ini menegaskan, nantinya Dinas Perhubungan dan Polisi Lalu Lintas akan terus memantau. Dia meminta Pertamina dan Hiswana Migas juga melakukan evaluasi.
Dampak antrean itu selama ini memang mengganggu kenyamanan lalu lintas masyarakat yang melintasi kawasan yang terdapat SPBU. “Dia harus pikirkan lalu lintas,” kata Midji.
Midhi yang juga Ketua PPP Kota Pontianak itu menambahkan truk yang hanya beroperasi di dalam kota, jangan sampai diberi 100 liter ketika mengisi solar di SPBU. “Nanti dia jual lagi. Pandai-pandai melihat kondisi di lapangan. Kita menetapkan ini atas usul mereka juga,” katanya lagi. (boy/jpnn)
PONTIANAK – Wali Kota Pontianak Sutarmidji, meminta Pertamina Kalimantan Barat harus bersikap tegas dalam melakukan pengawasan terhadap tangki
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hingga November 2024, KAI Logistik Hadirkan 183 Service Point
- Kenaikan PPN 12 Persen Bakal Ditunda, Marwan Cik Asan: Pilihan Bijak
- inDrive.Kurir Gelar Lomba Berhadiah untuk Pelanggan Pelaku Bisnis
- ProCap Bangga Mengumumkan Peluncuran Perencanaan Gateway Pembayaran Luminex
- Harga Emas Antam Hari Ini 28 November 2024 Naik, Berikut Daftarnya
- Kolaborasi Regional Kunci Percepatan Transisi Energi di Asia Tenggara