Tinggal Selangkah Lagi
Minggu, 13 Februari 2011 – 08:26 WIB
PALEMBANG -- Kans Sriwijaya FC untuk berlaga di Liga Champions Asia (LCA) terbuka lebar. Ini setelah, tim berjuluk Laskar Wong Kito itu mampu menang 9-8 (0-0) atas Muangthong United pada laga perdana playoff LCA, di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, kemarin (12/2). Sukses mengalahkan tim asal Thailand itu, skuadra Ivan Kolev tinggal menjalani satu laga lagi pada playoff LCA. Yakni, melawan tim asal Uni Emirat Arab, Al-Ain, Sabtu (19/2) di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring, Palembang. “Ini adalah pertandingan terbaik yang dilakukan pemain selama saya melatih Sriwijaya. Termasuk pada babak pertama. Dan saya berterima kasih kepada pemain yang telah berjuang keras untuk bisa memberikan hasil yang maksimal,” kata pelatih Sriwijaya FC, Ivan Kolev, usai pertandingan.
“Mudah-mudahan target kami untuk lolos LCA bisa berjalan lancar,” kata Direktur Teknik dan SDM, PT Sriwijaya Optimis Mandiri (PT SOM), Hendri Zainuddin, kemarin (12/2).
Baca Juga:
Kemenangan Laskar wong Kito pada laga perdana playoff ini cukup dramatis. Tim juara double winner 2007 itu harus melewati pertandingan yang sangat menguras tenaga. Dengan melakukan drama adu penalty.
Baca Juga:
PALEMBANG -- Kans Sriwijaya FC untuk berlaga di Liga Champions Asia (LCA) terbuka lebar. Ini setelah, tim berjuluk Laskar Wong Kito itu mampu menang
BERITA TERKAIT
- Arema vs Persib Bandung: Bojan Hodak Sorot 5 Amunisi Singo Edan
- MotoGP 2025: Bagnaia Akui Persaingan Lebih Sengit
- Liga Champions, Liverpool belum Terkalahkan!
- Liga Champions: 6 Klub Gugur, 3 Raksasa Terancam
- Arema FC Vs Persib: Hodak Puji Musuh, 4 Bagus, 1 Luar Biasa
- Liga Champions: Barcelona Mengikuti Jejak Liverpool